Ayu Triangel: Ada Kepuasan Batin Sendiri saat Kita Main Motor Trail

Sosok yang terlihat lembut dalam kehidupan setiap hari ini ternyata sosok yang suka membeset motor dirtbike di jalur, memiliki 3 motor trail membuat sosok ini sangat mencintai jalur tanah, sosok yang tergabung dalam komunitas Triangel Bandung ini sangat galak saat dijalur. sosok itu adalah Ayu. simak wawancara serunya disini Kamu mulai suka main motor trail/cross sejak kapan sih? … More Ayu Triangel: Ada Kepuasan Batin Sendiri saat Kita Main Motor Trail

ngobrolmotorcross menembus 3 gunung Jawa Tengah bersama Serigala cross dan ICXR

Perjalanan luar kota pertama dilakukan oleh ngobrolmotorcross, mencoba menikmati jalur di wilayah Jawa Tengah dan ingin mencoba menikmati pucak Telomoyo yang berkabut. Yang awalnya ngobrolmotorcross berangkat dengan 3 pengembara akhirnya beberapa komunitas Serigala Cross menyusul untuk ikut menikmati indahnya gunung di Jawa tengah. 5 orang rombongan Serigala Cross dari Jakarta sudah berkoordinasi dengan temen-temen trabaser dari … More ngobrolmotorcross menembus 3 gunung Jawa Tengah bersama Serigala cross dan ICXR

Ngobrolmotorcross bersama 3 Pengembara mengajak explore Gunung Telomoyo Magelang

Buat Kalian Crosser disekitaran Gunung Telomoyo Magelang, kalian bisa menghabiskan long weekend di 6-8 Februari 2016 ini di jalur Gunung Telomoyo Magelang Bareng 3 pengembara dari ngobrolmotorcross Sekilas tentang gunung telomoyo adalah gunung yang terletak di wilayah Kabupaten Semarang dan Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Gunung ini memiliki ketinggian 1.894 m dpl dan merupakan gunung api … More Ngobrolmotorcross bersama 3 Pengembara mengajak explore Gunung Telomoyo Magelang